Para dokter Italia yang melakukan observasi terhadap perempuan tersebut bahkan dibuat heran mengetahui kondisinya.
Saat memeriksa perempuan itu, para dokter mengungkapkan bahwa tidak ada alasan yang jelas mengapa ia mengalami pendarahan spontan.
Para dokter justru mengungkap bahwa kondisi perempuan tersebut akan makin buruk saat ia tidur bahkan kala melakukan kegiatan fisik lainnya.
Baca Juga: Ditahan Karena Narkoba, Mantan Suami Denada Masih Dapat Kesempatan Video Call dengan Sang Putri
Pendarahan tersebut juga ternyata terjadi saat perempuan tersebut merasa stress.
Kasus ini bahkan telah dilaporkan dalam Canadian Medical Association Journal (CMAJ).
Menguraikan kondisinya, dokter melaporkan bahwa pasien telah menderita gejala yang tidak biasa selama tiga tahun terakhir.
Baca Juga: Hasil Visum Sudah Keluar, Benarkah Ifan Seventeen Berzina dengan Citra Monica? Simak Faktanya
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR