Donita sempat menanggapi sebuah pertanyaan dari seorang warganet yang bertanya, "setelah berhijab, sempet galau mau lepas lagi ga?"
"Setelah berhijab, sempat galau mau lepas iya," ungkap Donita.
"Soalnya waktu awal aku pakai hijab itu aku ngerasanya aku jadi di momen yang setiap kali aku ngaca nih, ngerasa jadi style terburuk aku," sambungnya.
Baca Juga: Menyedihkan, Orang Tua Saksikan Anaknya Diserang 3 Hiu Saat Snorkeling
"Karena belum terbiasa mungkin," kata Adi Nugroho.
Donita merasa belum terbiasa dengan dandanannya yang sekarang, karena sebelumnya dia selalu menata rambutnya terutama sebelum pergi.
"Biasanya aku sebelum pergi nge-roll rambut lah, terus rambutnya terurai, terus udah gitu pakai baju rapi, sekarang kan ketutup, berasa jadi kayak tuyul, jadi kalau ngaca kok nggak ada rambut ya?" jelas Donita.
Baca Juga: Hasil Visum Sudah Keluar, Benarkah Ifan Seventeen Berzina dengan Citra Monica? Simak Faktanya
KOMENTAR