NOVA.id - Rumah tangga Muzdalifah dan Fadel Islami selalu menyita perhatian publik.
Apalagi kala Muzdalifah berencana menjual rumah mewahnya senilai Rp32 miliar yang membuat isu kebangkrutan santer terdengar.
Namun, hal ini justru ditepis Muzdalifah dan Fadel Islami.
Baca Juga: Yuk, Coba 3 Ide Me Time Ini agar Weekend Makin Seru
Keduanya berdalih rumah tersebut terlalu besar untuk dihuni.
Rumah milik Muzdalifah ini memang dikenal mewah dengan nuansa klasik yang kental.
Cat rumah pun memiliki nuansa emas yang semakin menegaskan kesan mewah dan elegan.
Baca Juga: Masak Bareng Mertua, Muzdalifah Pamer Bolu Tape Resep Rahasia Keluarga Fadel Islami
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Source | : | |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
KOMENTAR