NOVA.id – Bagi sebagian dari kita, tentu sudah kenal dengan istilah shibori.
Buat sebagian orang, shibori mungkin masih jadi kata yang asing. Termasuk bagi Tutty Ferianingsih (47).
Namun shibori bagi Tutty justru mengubah nasibnya, padahal awalnya cuma modal nekat.
Perempuan asal Yogyakarta ini memang enggak pernah tahu, apa itu shibori.
Sampai suatu hari di tahun 2017, Tutty mengikuti sebuah workshop yang diadakan sebuah bank di Kelurahan Serangan, Yogyakarta.
Rupanya, workshop yang dilaksanakan hanya sehari itu mengajarkan Tutty dan peserta lainnya tentang teknik pewarnaan shibori.
Ya, shibori adalah teknik dan seni mewarnai kain yang berasal dari negeri Sakura, Jepang.
Baca Juga: Panggilan Sayang untuk Sang Pacar Dikritik Netizen, Cita Citata: Dia Happy!
Penulis | : | Muhamad Yunus |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR