Dilansir dari laman TribunSolo.com, Kamis (5/9/2019), Ikke Nurjanah ternyata baru saja menjalani operasi sinusitis.
Masih dalam tahap penyembuhan, Ikke Nurjanah harus rela menggunakan selang di hidungnya.
Kolom komentar Ikke pun dibanjiri dengan doa oleh para netizen dan rekannya.
Baca Juga: Ditanya Soal Makna Pernikahan oleh Raditya Dika, Gading Marten: Kok Sulit ya?
"Mbak Ikke sayang sehat selalu ya dan lekas sembuh," tulis @uutpermatasari.
"Bu @ikkenurjanah0518 cepet sembuh yah.....," komentar @ninicarlina_real.
"Alhamdulillah... operasinya berjalan lancar... Semoga lekas sembuh.. dan pulih kembali.. biar bisa menghibur para penggemarnya..Aamiin," komentar @detotv.
Baca Juga: Baru 2 Hari Duduk di Kursi DPR RI, Mulan Jameela Digugat Sebesar 10 Miliar!
"Gws mba ikke," komentar @bennusorumba.
(*)
Artikel ini telah tayang di grid.id dengan judul Jarang Terlihat di Layar Kaca, Ikke Nurjanah Kini Terbaring Lemah, Harus Jalani Operasi hingga Gunakan Selang di Hidung
KOMENTAR