Ia juga sempat berpose kala berdiri di ranting-ranting besar pohon mangga di kediamannya di Jember.
"Panen rek (emoji), mateng asli dari pohon bukan mateng karbitan (emoji). Nikmat mana lagi yang kita dustakan (emoji)" tulis Depe pada keterangn unggahannya.
Baca Juga: Ngaku Operasi Pita Suara, Keponakan Dewi Perssik Rosa Meldianti Ternyata Bohong
Aksinya pun tak sia-sia, istri Angga Wijaya itu berhasil memanen banyak buah mangga dari pohon miliknya itu.
Baca Juga: Berderai Air Mata, Dewi Perssik Tak Kuasa Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Ayahnya
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Source | : | |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR