NOVA.id - Selama ini ukuran penis pria yang disebut besar diklaim sebagai faktor utama kepuasan bercinta.
Namun, anggapan ini telah dipatahkan para pakar yang mengatakan bahwa ukuran organ penis bukan penentu kenikmatan bercinta bagi pasangan.
Pemikiran tersebut didukung oleh penelitian bahwa organ intim pria yang berukuran terlalu besar justru membuat aktivitas penetrasi terbatas dan malah memicu rasa sakit.
Seorang pakar seks, Lauren Streicher, M.D., yang juga merupakan penulis buku penulis Sex Rx: Hormones, Health, and Your Best Sex Ever, mengatakan bahwa sebenarnya mr.p berukuran terlalu besar tidak dapat melukai vagina.
Pasalnya, menurut Lauren, organ intim perempuan mampu menyesuaikan diri terhadap berbagai bentuk dan ukuran mr.p.
“Komplikasi seharusnya tidak ada apalagi selama vagina sudah terangsang dengan baik atau sudah diberi tambahan pelumas,” ujarnya.
Baca Juga: KD dan Ashanty Kompak Buka Rahasia Ranjang Anang Hermansyah, Kuat Gara-Gara Ramuan Madura?
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
KOMENTAR