4. Kaki
Sebelum bercinta, tak ada salahnya melemaskan kaki pasangan.
Selain membuatnya rileks, memijat kaki pasangan bisa meningkatkan gairah pada pria lo.
5. Bibir
Gunakan teknik ciuman yang paling disukai pasangan untuk membuatnya cepat bergairah.
Melumat atau menggigit bibir pasangan bisa membuatnya bersemangat. (*)
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR