Jumanji Challenge bisa kita temui di wahana Safari Dino.
Experience berdurasi 15 menit membuat kita harus mampu melawan ketakutan terhadap hewan-hewan berbahaya dan mengambil clue untuk mendapatkan hadiah limited edition.
Sementara Games on Rides dilakukan di wahana favorit seperti Water War di Boat Blaster, Storytelling di Kiddy Land, Jungle Art di Zona Carnivalia/Tropicalia & lainnya.
Baca Juga: Perkembangan Jumlah Penduduk Terus Naik, Depo Bangunan Buka Cabang Lampung
Experience berdurasi kurang lebih 15 menit, di mana kita baik anak-anak sampai dengan dewasa dapat menikmati keseruan selai bermain wahana, dan pastinya dapat hadiah seru.
Carnival & Thematic Show dilakukan di semua zona, mulai pukul 9 pagi sampai 5 sore.
Mulai dari meet & greet dengan maskot & icon, drama musical Rimbayana, angklung show, misteri lonceng Tante Mentik, Little Big Band, dan sebagainya bisa dinikmati di sini.
Baca Juga: Turunkan Berat Badan dengan Gampang, Coba Minum Jahe Saja, yuk!
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR