NOVA.id – Coba ingat-ingat Sahabat NOVA, kapan terakhir kali kita mencukur bulu halus di area daerah kewanitaan.
Sebagian dari perempuan mungkin risih dengan adanya bulu halus di sekitar Miss V, dan punya kebiasaan untuk terus mencukurnya.
Mencukur bulu halus mungkin menjadi salah satu cara yang sering dilakukan untuk merawat organ intim.
Baca Juga: Bukan Hanya Miss V, Ini 10 Bagian Tubuh yang Bisa Bikin Gairah Memuncak, Salah Satunya Kelopak Mata!
Namun, mencukur bulu halus di sekitar Miss V ternyata tidak baik loh Sahabat NOVA.
Dilansir dari TribunStyle, sebanyak 87 persen perempuan rutin mencukur bulu halus.
Hal ini menjadi rutin dilakukan jika menginjak musim panas.
Baca Juga: 5 Kebiasaan Sepele Ini yang Bisa Membahayakan Miss V, Salah Satunya Tidur Pakai Celana Dalam!
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR