Bukan punya modal besar, ruangan di rumah yang masih begitu lega, atau kita canggih soal hitung-hitungan, melainkan jeli menangkap peluang.
“Bagaimana kita menangkap peluang itu? Tentu saja kita harus mengamati dan berani mencoba.
Karena bisnis yang baik itu adalah bisnis yang dicoba dan dijalankan berulang ulang, bukan bisnis yang dipikirkan terus-menerus, tapi tidak pernah melangkah,” ujar pakar sumber daya manusia, Ir. Timotius Oyong CBA, CPHR, COA.
Baca Juga: Pamer Foto Selesai Sidang KKL, Ruben Onsu: Gue Nggak Mau Sampai Utang Amanah ke Jupe
Seperti kita tahu, banyak sekali bidang yang bisa dijadikan bisnis rumahan, macam kuliner, crafting, fashion, aksesori, dan lainnya.
Menurut Oyong, bagi perempuan yang sudah berkeluarga, ide bisnis sebaiknya juga dimulai dari hal-hal yang sering dilakukan sehari-hari di rumah, misalnya memasak dan menjahit.
Atau bisa juga dari hobi dan keterampilan yang dimiliki.
Baca Juga: Akhir Tahun, Ruben Onsu akan Boyong Keluarga ke Italia hingga Berangkatkan 25 Pegawainya Umrah!
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR