NOVA.id - Biarpun memilih peran jadi ibu rumah tangga dan diam di rumah, ada banyak cara kok untuk ikut menunjang ekonomi keluarga.
Jangan salah, di rumah juga bisa lho menjadi ajang ibu meningkatkan kreativitas.
Malah bisa dilakukan dengan santai tanpa adanya jam kerja yang mengikat.
Apa saja yang bisa kita lakukan? Ini rekomendasi dari Tejasari, konsultan keuangan.
1. Menjahit
Menjahit menjadi salah satu usaha yang cocok untuk ibu rumah tangga, bisa membuka konveksi atau jasa jahit kecil-kecilan.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Tabloid Nova |
Penulis | : | Siti Sarah Nurhayati |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR