NOVA.id - Ruben Onsu dan Sarwendah sangat menyayangi Betrand Peto seperti anak kandaung sendiri.
Usai diangkat anak, Betrand Peto sangat terurus dan hidup serba berkecukupan.
Ruben Onsu sangat mendukung pendidikan dan bakat bernyanyi Betrand Peto.
Beberapa waktu yang lalu, Betrand Peto terciduk menangis di dalam kamar mandi.
Mengetahui sang putra berderai air mata, Ruben Onsu langsung menghampirinya.
Momen tersebut terekam dari tayangan Diary The Onsu yang diunggah pada Senin (24/02).
Source | : | GridStar.ID |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
KOMENTAR