JavaMifi juga memprioritaskan pelanggan dan karyawan di tempat teratas dengan menerapkan SOP (Standard Operating Procedure) penanganan peralatan agar tetap higienis.
Setiap karyawan diharuskan mencuci tangan dan menggunakan hand sanitizer dengan rutin sebelum bekerja.
Yang terpenting, semua modem JavaMifi yang baru dikembalikan oleh pelanggan diletakkan di ruangan berbeda.
Baca Juga: Jumlah Pasien Virus Corona Bertambah, Mbak You Terawang Kapan Semua Ini akan Berakhir
Setelah itu, dibersihkan dengan campuran pembersih khusus sebelum dipindahkan ke bagian packing dan diserahterimakan kembali ke pelanggan.
"Kami terus melihat perkembangan kasus COVID-19 dan mendukung kebijakan yang diambil pemerintah untuk mengamankan masyarakat Indonesia, besar harapan kami pandemi global ini segera pulih dan masyarakat dapat kembali bepergian dengan tenang," pungkas Arindro. (*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR