Rupanya, pemikiran itu pun disadari Maudy kala dirinya mendengarkan sebuah podcast.
Podcast itu menyebut virus corona mungkin sebuah berkah yang jatuh dari langit.
Lho, kok?
“Corona memberi kita kesempatan untuk berada di rumah, terhubung kembali dengan keluarga, dan dengan diri kita sendiri.
Baca Juga: Terlihat Sempurna, Ternyata Maudy Ayunda Akui Punya Kekurangan Ini
Aku benar-benar bisa berhenti dan berpikir. Kalau teman-teman punya sesuatu yang ingin dipelajari, ini waktunya. There’s no better time,” ujar Maudy.
Bahkan, perempuan bernama lengkap Ayudya Faza Maudya ini sudah yakin ingin memulai sebuah kelas online.
Mempelajari sesuatu yang baru dan belum diketahuinya. Meskipun Maudy mengaku masih belum tahu bahasan apa yang akan diambilnya.
Baca Juga: Penyesalan Maudy Ayunda Mendengar BJ Habibie Wafat: Pengen Banget Nunjukin Usaha Aku Jadi Ibu Ainun
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Aghnia Hilya Nizarisda |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR