Melansir dari Yonhap News Agency, seorang produser acara memasak 'Bob Bless You' dinyatakan positif terinfeksi Covid-19.
Ia melakukan tes itu pada Minggu (29/03) lalu.
Produser tersebut kabarnya baru saja kembali dari liburan di Amerika Serikat.
Ia kemudian mengalami gejala yang sesuai dengan virus corona.
Akibatnya, seluruh kru dan artis yang bekerja sama dengan sang produser harus menjalani tes Covid-19.
Setelah itu, mereka semua harus melakukan isolasi mandiri walaupun hasil tesnya menunjukkan negatif.
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Source | : | Yonhap News Agency |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR