1. Kurma
Rasulullah menganjurkan untuk mengonsumsi buah seperti kurma agar terhindar dari virus dan penyakit.
Dari Abu Huraira ra, ia berkata “ Rasulullah SAW bersabda, "Kurma Ajwah itu dari surga, di dalamnya terdapat penawar terhadap racun dan cendawan (kam’ah) adalah manni, sedangkan airnya adalah obat bagi mata,” (HR Imam At-Toirmidzi dalam Ath-Thib).
Baca Juga: Yuk Rutin Konsumsi Jus Kurma, Bisa Cegah Kanker hingga Buat Kulit Jadi Glowing!
Dalam hadits lain, Aisyah RA, Nabi bersabda “Sesungguhnya dalam kurma ajwa dari daerah Aliyah ada obat atau itu Ajwa adalah anti racun di pagi hari.”(HR Muslim).
Khasiat tersebut antara lain adalah menambah kadar gula darah dan mengobati katarak mata, dan sari kurma ternyata juga bisa mengobati demam berdarah, menjaga kesehatan jantung, mengatasi sakit tenggorokan, dan mencegah infeksi.
Baca Juga: Bantu Lancarkan Persalinan, Ini Alasan Lain Mengapa Kurma Bagus untuk Dikonsumsi Ibu Hamil
KOMENTAR