NOVA.id - Mana yang lebih menarik, beli rumah atau menyewa apartemen?
Rasanya generasi milenial punya keinginan berbeda, mereka lebih suka sewa apartemen ketimbang beli rumah.
Sebuah riset yang diadakan Urban Institutes Housing Finance Policy Center, hanya 1 dari 3 milenial di bawah usia 25 tahun yang berkeinginan memiliki rumah pada akhir 2018.
Fakta ini ternyata 8-9 persen lebih rendah daripada generasi sebelumnya di seluruh dunia.
Nah, di Indonesia sendiri angkanya diperkirakan lebih rendah lagi.
Survey yang diungkap Fokq, sebuah layanan sewa co-living space, juga menyebut bahwa generasi milenial cenderung memilih tinggal bersama (co-living).
Baca Juga: Sering Menginap di Rumah Gisel, Gading Marten Beberkan Alasannya
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Muhamad Yunus |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR