Bahkan ia pernah berhenti bermedia sosial sampai berthaun-tahun.
"Iya, jadi gue berhenti dulu. Kan dulu di Facebook gue pernah kayak begitu, di Twitter juga gue pernah rehat hampir dua tahun," kata Anji.
"Terus di YouTube juga," sambungnya.
Baca Juga: Setelah 4 Tahun Berstatus Janda, Sheila Marcia Akhirnya Menikah Lagi
Selain rehat dari media sosial, Anji juga mengaku bahwa dirinya sudah berhenti mengikuti (unfollow) ribuan akun di Instagram.
"Makanya di Instagram gue baru unfollow 1.100 lebih akun," ungkap musisi bernama lengkap Erdian Aji Prihartanto tersebut.
Mendengar hal itu, Nagita Slavina pun bertanya, "Apakah kita salah satunya?"
KOMENTAR