Tidak begitu baik, namun tidak juga begitu buruk.
Menurut Erlina, kondisi ini masih cukup aman, meski lampu kuning sudah terang menyala, tanda waspada.
Ya, pasalnya kondisi keuangan kita sangat rentan.
Baca Juga: Tips Cairkan Investasi Emas di Pegadaian, Bantu Kita untuk Pintar Atur Uang!
Kepeleset sedikit, kita bisa jatuh dan sampai di kondisi yang memprihatinkan.
Segeralah cari tahu sumber pengeluaran yang masih bisa ditekan dan dihemat.
Agar kondisi surplus bisa mudah didapat.
Baca Juga: Dapat THR Lebaran, Langsung Dipakai atau Ditahan untuk Dana Darurat?
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR