Ashanty lantas mengatakan siapa sosok sebenarnya dimaksud Anang Hermansyah, yang kerap bersikap genit dan mengibaskan rambut.
"Itu yang mana hayo?" goda Ashanty.
Unggahan yang merekam adegan manis Anang Hermansyah dan Ashanty itu langsung ramai dikomentari netizen, termasuk penyanyi tersohor Titi DJ.
Titi DJ mengaku ia adalah saksi hidup dari perjalanan cinta, Anang Hermansyah dan Ashanty.
Titi DJ kemudian mengungkit soal peristiwa di ruko, ia mengatakan kala itu dengan wajah berseri-seri Anang Hermansyah bercerita tengah jatuh cinta terhadap Ashanty.
"Bwaaahahahaaa! Aku juga saksi hiduuup!
Betapa seorang Anang mukanya berseri2 banget pas cerita ke aku (duluuu di studio yg di ruko) tentang lagi suka sama kamuuu! Hahahahahaaa!" tulis Titi DJ.
Pasca-bercerai dengan Krisdayanti, Anang Hermansyah dan kedua anaknya Aurel Hermansyah serta Azriel Hermansyah pernah tinggal di sebuah ruko.
(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Ashanty Disebut Genit dan Kerap Goda Anang Sebelum Nikah, Titi DJ Bocorkan Peristiwa Ini di Ruko
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.
KOMENTAR