Ayu Ting Ting mengaku belum berani mengenalkan Ivan Gunawan sebagai orang yang dekat dengannya.
Ibu satu anak itu ternyata memiliki alasannya sendiri terkait hal itu.
"Dia belum melihat orang yang spesial dekat sama ibunya," kata Ayu Ting Ting.
"Gue belum berani, kecuali udah pasti udah matang baru gue deketin sama Bilqis.
Karena kalau nggak gue kasihan, kalau pun nggak jadi terus tiba-tiba anak gue nanyain gue mulu gue bingung," sambungnya.
Di kesempatan itu, Ayu Ting Ting juga menyebut bahwa anaknya kerap mengungkapkan keinginannya memiliki seorang ayah.
KOMENTAR