1. Mengatur pencahayaan yang baik
Cahaya merupakan salah satu hal yang paling penting agar ruangan terlihat lebih luas.
Penataan yang baik bisa meimbulkan ilusi ruangan.
Pastikan kita meletakkan lampu gantung di tengah ruangan agar terasa lebih hangat dan mudah diakses.
Baca Juga: Ciptakan Spot Cantik di Rumah untuk Video Call Lebaran Nanti
2. Membeli perabotan sesuai ukuran
Ketika membeli perabotan, ketahui dan ukur terlebih dahulu ruangan di dalam rumah agar pas.
Hindari membeli barang berukuran besar seperti sofa besar hanya untuk mengisi ruang, tetapi pertimbangkan permukaan yang cukup agar orang bisa duduk dengan nyaman.
Dan jika punya budget memadai, kita bisa membeli perabotan yang multifungsi.
Baca Juga: Sebelum Lebaran, Yuk Kita Mengecat Ruang Tamu Sendiri! Ini Caranya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR