“Sering kali akibat penggunaan masker, kita menjadi malas minum. Karena komunikasi antar individu juga berkurang akibat social distancing, kita menjadi tidak terlalu merasa haus,” ujar Arini.
Hal itu diperparah karena di tengah situasi pandemi kini, kita sudah mulai berpikir berkali-kali untuk minum dari gelas restoran atau buang air kecil di tempat umum.
Hal-hal tersebut membuat konsumsi air jadi berkurang sehingga kulit kurang cairan.
Baca Juga: Wajah Glowing Alami dengan Masker Pisang dan Madu, Begini Cara Buatnya
“Cukupi kebutuhan airmu, karena hidrasi kulit yang baik akan dapat membuat kulit sehat dan
tampak segar,” ujar Arini. Jika kulit kering langsung ditangani dengan baik pun, tidak akan berdampak panjang.
Jangan Coba-Coba
Menariknya, perawatan kulit setiap orang tidak ada yang persis sama.
Baca Juga: 4 Produk Skincare Ini Ternyata Tak Perlu Dibeli Menurut Ahli Kecantikan Dunia
Ternyata Ini Usia Ideal si Kecil Pisah Kamar dan Cara Agar Anak Mau Tidur Sendiri
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR