Desain yang telah dipikirkan mendalam, dipadu dengan teknologi terkini membuat kami selalu memilih partner kolaborasi yang juga mementingkan kualitas terbaik dalam menyajikan minuman, salah satunya adalah KISAKU.
"Di masa depan kami berharap kolaborasi ini dapat memberikan alternatif kopi premium, bagi para penikmat kopi," tandas Janki Cahyadi.
KOMENTAR