NOVA.id - Nama Lesty Kejora belakangan ini memang menjadi sorotan publik.
Terutama soal kisah asmaranya bersama Rizky Billar.
Keduanya dikabarkan dekat usai mengalami nasib yang sama, yakni sama-sama ditinggal nikah.
Meski baik Billar maupun Lesty mengungkapkan jika hubungan antara keduanya hanya sebatas teman, namun banyak netizen yang mendoakan mereka benar-benar bersama.
Akan tetapi, sayangnya hubungan antara Lesty dan Billar ini tak disukai oleh seseorang.
Tak lain tak bukan ialah Lutfi Agizal, kekasih dari putri Iis Dahlia.
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Source | : | Tribunmanado.co.id |
Penulis | : | Nadia Fairuz Ikbar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR