NOVA.id - Anak aktif dan hiperaktif kadang beda-beda tipis.
Namun, bila salah mendeteksi bisa fatal akibatnya.
Oleh karena itu, kita sebagai orang tua pun harus jeli dan bisa membedakan apakah anak kita tergolong hanya anak yang aktif atau hiperaktif.
Baca Juga: Anak Mulai Bertanya soal Seks? Jangan Panik, Beri Pemahaman yang Tepat dengan Cara Ini
Nah, Sahabat NOVA tak perlu risau dan bingung, karena dokter spesialis anak dari Brawijaya Hospital Antasari, dr. Reza Abdussalam SpA. akan menjelaskan apakah si kecil masuk kategori aktif atau hiperaktif.
Berikut ini adalah beberapa kategorinya.
Baca Juga: Anak Suka Tiba-Tiba Marah? Ini yang Harus Dilakukan Orangtua agar Tak Salah Langkah
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
KOMENTAR