NOVA.id - Presenter kondang Raffi Ahmad seakan selalu menjadi pusat perhatian publik.
Terlebih lagi jika menyinggung soal kehidupan pribadi serta keluarganya.
Seperti yang diketahui Raffi Ahmad menikahi Nagita Slavina beberapa tahun yang lalu.
Bukan lagi rahasia jika kekayaan keluarga Nagita Slavina tak perlu diragukan lagi.
Nagita Slavina bahkan dianggap sebagai artis kaya raya sejak lahir.
Melansir Pos-Kupang.com, ibunda Nagita Slavina rupanya tak memberikan warisan ke sang putri. Hal itu jelas membuat Nagita Slavina kecewa berat.
Source | : | POS-KUPANG.com |
Penulis | : | Nadia Fairuz Ikbar |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR