4. Putuskan Menjadi Mualaf
Rabu (23/09) kemarin, Nathalie Holscher memutuskan menjadi mualaf.
Ia mengaku hatinya dilembutkan untuk memeluk Islam.
Diungkapkan Nathalie, keinginannya untuk menjadi seorang Muslim sudah muncul sejak lama.
"Di hari selasa pukul 17:17 wib ALLAH SWT melembutkan hati saya untuk memeluk agama ISLAM yang sebelumnya sudah saya inginkan untuk memeluk agama Islam.
terimakasih MUALAF CENTER INDONESIA @steven.indra.wibowo yang telah membimbing saya dalam proses syahadat secara syariat.
dan terimakasih untuk @ferdinan_sule sudah menjadi saksi," tulis Nathalie di laman Instagramnya, Selasa (22/09).
Baca Juga: Kena Imbas dari Hubungan Rizky Febian dan Anya Geraldine, Sule Dapat Ancaman Pembunuhan dari Fans
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnewsmaker dengan judul POPULER - 7 FAKTA Nathalie Holscher, Dikabarkan Dekat dengan Sule & Ditemani saat Prosesi Mualaf
Source | : | Tribunnewsmaker.com |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR