Bila melirik honor pertama Rizky Billar bisa dibayangkan berapa kenaikan honornya setelah viral sekarang.
Bahkan honor pertama Rizky Billar disebut menyaingi bayaran pertama aktor Raffi Ahmad yang kini jadi artis kaya.
Mengawali karier sebagai pemain FTV, karir Rizky Billar memang semakin melejit setelah dipasangkan dengan Lesty Kejora.
Bahkan untuk mengungkap rasa terimakasihnya, Rizky Billar sampai menghadiahi Lesty Kejora sebuah apartemen.
Belum lama ini, manajer Rizky Billar sekaligus Founder 31Management, Dery Syahputra membeberkan honor pertama artisnya itu.
Dery Syahputra awalnya mengaku tak pernah menyangka jika Rizky Billar menjadi trending beberapa bulan ke belakang.
Source | : | Suryamalang.com |
Penulis | : | Nadia Fairuz Ikbar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR