NOVA.id - Sejak menikah dengan Regi Datau, Ayu Dewi lebih jarang tampil di layar kaca.
Kendati demikian, kehidupan Ayu sudah berlimpah harta lantaran sang suami merupakan seorang pengusaha kaya raya.
Bersama sang suami, Ayu Dewi kini sudah memiliki sebuah restoran mewah di kawasan elit Menteng.
Baca Juga: Hanya Andalkan Tabungan Saat Tinggal di Bali, Jessica Iskandar Kini Hidup Sederhana
Meski kini memiliki keluarga yang harmonis dan bahagia, Ayu Dewi justru kedapatan singgung soal kebahagiaan seorang istri.
Hal ini tampak dalam unggahan Instagram @mrsayudewi pada Rabu (16/12).
Ayu terlihat mengunggah sebuah video yang menunjukkan dirinya sedang berpose cantik nan centil.
Baca Juga: Keceplosan tentang Calon Suami Luna Maya, Raffi Ahmad Kena Semprot Ayu Dewi
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR