NOVA.id - Rumah tangga Celine Evangelista dan Stefan William selama ini dikenal harmonis.
Namun belakangan beredar isu bahwa pasangan ini akan segera bercerai.
Dugaan tersebut muncul dari beberapa unggahan sosial media Celine sendiri.
Baca Juga: Jarang Diketahui Publik, Nagita Slavina dan Celine Evangelista Ternyata Masih Punya Hubungan Saudara
Melansir Tribun Sumsel, seorang teman dekat Celine sempat mengunggah momen kebersamaan dengan ibu 4 anak itu.
Celine tampak murung sambil memainkan ponselnya.
Teman Celine tersebut juga menuliskan caption yang membahas soal perceraian.
Baca Juga: Ubah Gaya Rambut dengan Poni Pendek, Penampilan Celine Evangelista Dipuji Mirip Lisa Blackpink
Source | : | Tribun Sumsel |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR