7. Komunikasi yang buruk
Komunikasi adalah hal yang paling dibutuhkan dalam berorganisasi.
Komunikasi yang buruk sering kali menimbulkan kebingungan dan biasanya dari sini akan timbul beberapa masalah dan kesalahpahaman.
Berikut adalah contok komunikasi yang buruk:
- Kurangnya kejelasan pada suatu pekerjaan
- Pemahaman karyawan yang berbeda-beda dalam menerima pesan
Baca Juga: Cara Mengatur Waktu untuk Kerja dan Bisnis agar Dua-duanya Berjalan Lancar
- Komunikasi pasif-agresif
- Gagal dalam mendengarkan
- Komunikasi tentang hal di luar pekerjaan yang konstan
Bagaimana nih dengan tempat kerja Sahabat NOVA? Termasuk lingkungan yang toxic atau tidak?
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR