Sistem imun selalu aktif melaksanakan pengawasan, namun aktivitasnya meningkat jika individu terkena infeksi.
Peningkatan aktivitas ini disertai peningkatan metabolisme, yang memerlukan sumber energi dan bahan untuk biosintesa dan molekul pengatur.
Sumber energi dan bahan molekul pengatur ini tentunya berasal dari diet.
Baca Juga: 5 Bahan Masakan Pengganti Micin yang Sehat dan Bikin Nikmat Santapan
“Karena itu kecukupan asupan berbagai jenis zat gizi sangat penting untuk menunjang sistem imun berfungsi secara optimal,” ujar pria yang akrab disapa dr. Jo tersebut.
Menurutnya, “Melakukan diet rendah garam menjadi salah satu cara untuk mencegah munculnya penyakit degeneratif, dengan mencegah hal tersebut, peluang kita untuk menjaga sistem imun semakin tinggi.”
Sudah banyak penelitian tentang penurunan asupan natrium (garam).
Baca Juga: Berkumur dengan Air Garam Tidak Disarankan Bila Ada Kondisi Ini
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR