NOVA.id - Belum lama ini chat WhatsApp dari Adit Jayusman terkait batalnya nikah dengan Ayu Ting Ting terungkap.
Pesan WhatsApp itu dibongkar oleh perwakilan wedding organizer (WO), Lukman yang menangani pernikahan Ayu Ting Ting dan Adit Jayusman.
Hal itu diungkapkan Lukman dalam kanal Youtube Feni Rose yang dikutip oleh TribunnewsBogor.
Dalam video itu, Lukman sempat ditelepon oleh Ayu Ting Ting.
Saat itu, Ayu Ting Ting meminta Lukman untuk bertemu.
Namun, saat itu Ayu Ting Ting belum memberitahu hal apa yang hendak dibicarakan.
Baca Juga: Ayu Ting Ting Disebut Batal Nikah karena Minta Mahar Mewah dari Adit Jayusman, Abdul Rozak Bereaksi
KOMENTAR