Sebelumnya diberitakan bahwa kondisi Ashanty yang terus memburuk hingga dikabarkan meninggal dunia.
Mendengar hal ini, Anang Hermansyah langsung memberikan klarifikasi.
Ia menyebutkan bahwa kondisi Ashanty memang lebih berat daripada dirinya dan anak-anak sehingga memerlukan perawatan yang intensif.
Kondisi Ashanty dengan gejala berat tersebut juga dikarenakan penyakit autoimun yang dideritanya.
"Waduh enggak, Ashanty sekarang dirawat di rumah sakit," kata Anang dalam video di channel Youtube The Hermansyah A6.
"Sampai dia bilang 'aku enggak kuat', 'aku sesek banget', 'aku enggak bisa tidur'. Hari itu juga langsung dilarikan ke rumah sakit."
Baca Juga: Positif Covid-19 Bersama Aurel Hermansyah dan Arsy, Ashanty Rasakan Sederet Gejala Ini
View this post on Instagram
KOMENTAR