4. Blazer motif
Blazer bercorak, seperti blazer berwarna, menonjolkan penampilan.
Sahabat NOVA dapat mengubah dirimu menjadi pribadi yang lebih berkelas.
Gunakan blazer dengan motif konvensional jika kan menghadiri rapat.
Misalnya polkadot, jala ikan atau garis-garis sangat cocok.
Tetapi jika menghadiri acara informal, gunakan cetakan bunga dan banyak lagi yang lebih hidup.
Baca Juga: Tips agar Pernikahan Bisa Harmonis dan Langgeng, Gampang Ditiru!
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Source | : | Tribun Style |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR