3. Kontrol tagihan listrik
Berada di rumah saja bisa menyebabkan tagihan listrik membengkak.
Oleh karena itu, kita perlu mengurangi penggunaan listrik pada barang-barang elektronik yang tidak terlalu penting.
Misalnya, kita tak perlu menyalakan lampu saat siang hari, atau mencabut charger ponsel jika sudah tak digunakan.
Baca Juga: Diskon Listrik Diperpanjang Sampai September 2021, Ini Rinciannya!
4. Biasakan menabung
Berada di rumah saja juga bisa membuat kita tak mengeluarkan biaya transportasi pergi ke kantor.
Alihkan dana itu untuk ditabung.
Selain itu, kita juga bisa membatalkan langganan pada layanan yang jarang dipakai.
Dikarenakan kondisi saat ini sangat tidak pasti, maka menekan pengeluaran untuk hal-hal yang tidak terlalu dibutuhkan, merupakan hal yang tepat.
Untuk membantu memulai kebiasaan ini, kita bisa membuat catatan anggaran berisi arus kas masuk dan keluar setiap bulannya.
Baca Juga: 5 Tips Renovasi Rumah Tanpa Utang, Salah Satunya Investasi Emas Online
View this post on Instagram
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Cerdas Belanja |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR