5. Taburkan Baking Soda
Selanjutnya, kita bisa mulai dengan menaburkan baking soda sebagai alternatif untuk membunuh kuman dan tungau yang ada di dalam kasur.
Soda kue berfungsi untuk menetralisir asam dan menyerap kelembapan atau bau yang tersisa.
Kemudian, buka jendela di ruangan kamar dan biarkan cahaya sinar matahari masuk melalui jendela kamar.
Sinar UV matahari inilah yang akan membantu membunuh jamur atau bakteri di kasur.
Baca Juga: 5 Cara Membersihkan Perhiasan di Rumah agar Kembali Berkilau
6. Vakum kembali
Sebelum Sahabat NOVA melakukan vakum kembali, coba lihat sekeliling kasur sudah begitu banyak kotoran yang berhasil dikeluarkan, kan?
Nah, setelah dirasa cukup untuk melihatnya, Sahabat NOVA bisa mulai menyedot kembali kasur. Kali ini harus sedot dengan baking sodanya juga, ya.
Baca Juga: 3 Cara Membersihkan Kloset Berkerak, Cukup Pakai Bahan Dapur Ini
View this post on Instagram
Penulis | : | Redaksi NOVA |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR