2. Pemilihan Lampu
Sahabat NOVA bisa memilih lampu yang ramah lingkungan dan hemat energi karena selain lebih hemat, hal ini dapat mengurangi tagihan biaya listrik.
Sistem pencahayaan ruangan hemat energi dan ramah lingkungan ini akan membantu sistem pencahayaan di rumah menjadi lebih baik.
Satu lagi, dalam memilih lampu untuk meningkatkan pencahayaan di rumah, pastikan kita memahami setiap fungsi bola lampu yang digunakan, mulai dari lampu utama, lampu dekoratif, hingga lampu sorot.
Ingat, beda lampu beda fungsi ya, Sahabat NOVA.
Baca Juga: Cara Membersihkan Kamar Mandi dengan Perawatan Cepat dan Tepat
3. Permainan Warna
Jika menginginkan ruangan terang, maka kita bisa menggunakan warna-warna terang seperti putih, abu-abu muda, atau krem dengan lampu berwarna putih untuk buat pencahayaan lebih terang.
Baca Juga: Bersihkan Lantai Rumah dengan Formula Ini, Dijamin Kinclong!
View this post on Instagram
Penulis | : | Redaksi NOVA |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR