Hal ini karena Randi Bachtiar akan melanjutkan S2 di Amerika Serikat.
Ya, mengikuti jejak sang istri, Randi akan menimba ilmu di Columbia University.
"Jadi Randi itu bukan lulusan Harvard University. Dia itu S1-nya di ITB."
Baca Juga: Tasya Kamila Menolak Sedih Saat Suami Divonis Kanker Limfoma Hodgin
"Dan sekarang dia akan melanjutkan S2 ke Columbia University," sorak Tasya.
Randi tak membantah bahwa ia memang terinspirasi dari pengalaman sang istri.
Pasangan ini akan berangkat ke New York pada akhir Agustus ini untuk mengurus kepindahan Randi.
Baca Juga: Tabloid NOVA Terbaru: Jadi Caregiver, Tasya Kamila Tak Ingin Sedih di Depan Randi Bachtiar
View this post on Instagram
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR