NOVA.id - Kebocoran kompor gas bisa dilihat dari suara mendesis atau warna api yang muncul.
Jika melihat nyala api oranye atau biru, itu bisa jadi tanda kompor harus dibersihkan.
Bagaimana jika nyala api selain biru? Apakah itu bisa jadi sebuah tanda bahaya?
Baca Juga: Bahaya Kuman Menumpuk, Ini Cara Membersihkan Matras Olahraga
Sebetulnya agar pembakaran dapat sempurna, kompor gas harus memasok bahan bakar dalam jumlah yang tepat, yakni berkaitan dengan keseimbangan oksigen.
Sahabat NOVA, berikut ini warna nyala api yang harus diperhatikan.
Api Oranye
Campuran bahan bakar oksigen bisa jadi tidak sempurna.
Baca Juga: Minum Kopi Saat Perut Kosong, Apakah Bisa Timbulkan Bahaya?
Hal itu bisa disebabkan oleh berbagai hal, salah satunya lubang tungku gas yang tersumbat akibat penumpukan jelaga.
Jelaga itu bisa menyebabkan pasokan bahan bakar ke tabung tidak merata.
Saat itu ketika nyala api membakar jelaga, pijar yang dihasilkan berwarna oranye.
Baca Juga: Hati-Hati, Terlalu Sering Pakai Headphone Bahaya Ini Mengincar
Suhu api tersebut ada di antara 1.000-1.200 derajat celcius.
Api merah
Saat nyala api di kompor gas merah, itu bisa jadi peringatan bahwa jumlah CO yang meningkat.
Baca Juga: Sering Mencabut Uban? Hati-Hati, 5 Bahaya Ini Bisa Mengancam Tubuh
View this post on Instagram
Terjadi pembakaran api yang tidak sempurna karena suhunya berada di bawah 1.000 derajat celcius.
Jika terjadi peningkatan CO dalam jenis warna api ini, bisa menyebabkan keracunan CO.
Warna merah pada kompor gas juga menandakan bahwa gas dalam tabung mulai habis.
Baca Juga: Masih Banyak yang Belum Paham, Segera Waspadai Bahaya TAR Ini!
Api biru
Pada warna api ini, api berarti memiliki warna yang paling bagus.
Suhunya mencapai 1.500 derajat celcius.
Baca Juga: Jangan Pernah Membawa HP ke Kamar Mandi Lagi, Bahaya Mengintai!
Ketika memiliki nyala api ini, proses memasak lebih cepat dan memiliki tingkat kematangan tinggi.
Warna api biru biasanya memancarkan CO dengan tingkat aman untuk digunakan memasak.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Septirini Sekar Nusantari |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR