NOVA.id - Perawatan barang berbahan kulit memang berbeda dari tas berbahan lainnya.
Apalagi jika kita memiliki anak-anak di rumah yang sedang asyik belajar dengan tinta.
Noda tinta pun kerap membuat kita bingung untuk menghilangkannya saat mengenai barang berbahan kulit.
Baca Juga: Jarang Diketahui, 3 Cara Mudah Bersihkan Keyboard Laptop dan Komputer
Tindakan penyelamatan pertama biasanya menggunakan kain katun putih, kain handuk putih atau handuk kertas.
Tapi, bagaimana jika noda yang menempel tidak kunjung hilang?
Sahabat NOVA bisa mencoba cara-cara berikut ini.
Baca Juga: Sering Disepelekan Padahal Bahaya, Bersihkan Telinga Pakai Cotton Buds
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Septirini Sekar Nusantari |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR