NOVA.id - Selama ini air hangat dipercaya baik untuk kesehatan, mulai dari menghangatkan tubuh hingga memperlancar pencernaan.
Namun siapa sangka, jika dikonsumsi tiap hari, minum air hangat justu bahaya.
Tak main-main, bahaya minum air hangat bisa berpengaruh pada organ vital seperti ginjal.
Baca Juga: 2 Cara Menghilangkan Karang Gigi yang Menumpuk, Ibu Harus Tahu
1. Masalah tidur
Jika seseorang memiliki gangguan tidur atau menderita insomnia, maka air hangat dapat menambah masalah.
Terlalu banyak air panas dapat mengganggu pola tidur yang tentu tidak baik untuk tubuh.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Karang Gigi Ampuh Pakai Kulit Jeruk, Ibu Harus Tahu
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Tribun Jakarta |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR