Penyebab yang membuat selangkangan menjadi hitam:
1.Gesekan yang terjadi saat berolahraga atau berjalan, dapat menyebabkan kulit menjadi tipis, gatal, dan berubah warna.
2.Ketidakseimbangan hormon, terutama terjadi pada wanita selama menyusui, kehamilan, atau menstruasi, atau memiliki sindrom ovarium polikistik (PCOS).
3.Konsumsi obat-obatan tertentu, seperti kontrasepsi oral hormonal atau obat kemoterapi tertentu. Paparan sinar matahari.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Milia di Wajah, Hindari Pakai Make Up Tebal
4.Kulit kering.
5.Gesekan pakaian.
6.Acanthosis nigricans, kelainan pigmentasi kulit.
7. Diabetes melitus.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami dan Cepat, Pakai Masker Madu!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Dinni Kamilani |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR