NOVA.id - Sahabat NOVA tentu sudah tidak asing dengan makanan cepat saji atau fast food bukan?
Berbeda dari tempat makan biasa, kita tidak perlu menunggu lama untuk bisa menyantap makanan di restoran cepat saji.
Namun ada bahaya penyakit mengintai jika kita terlalu sering makan fast food.
Baca Juga: Makan Buah Naga Berlebihan Bisa Bahaya untuk Penderita Diabetes
1. Obesitas
Staf Pengajar Prodi S1 Gizi Kesehatan, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan UGM, Lily Arsanti Lestari menyebut terlalu sering mengonsumsi makanan cepat saji dapat menyebabkan obesitas atau kelebihan berat badan.
Hal itu disebabkan oleh kandungan gizi makanan cepat saji yang tidak seimbang dengan kebutuhan manusia.
Baca Juga: Jangan Lagi Gunakan Baking Soda untuk Membersihkan Benda Ini, Bahaya!
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR