NOVA.id - Mata ikan atau masalah kapalan di kaki sangat mengganggu kegiatan.
Jika seseorang mengalami mata ikan, bukan tidak mungkin akan memebutuhkan bantuan dokter untuk mengeluarkan cairan mata ikan.
Namun sebelum ke dokter, kita bisa menggunakan beberapa bahan alami, lo.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Semut di Rumah Pakai Bahan Dapur Ini, Ampuh Banget!
Bahan alami yang ampuh menghilangkan mata ikan ialah bawang putih.
Cara menghilangkan mata ikan dengan bawang putih cukuplah mudah.
Pertama, siapkan bawang putih satu atau dua siung.
Baca Juga: Cuma 10 Menit! Ini Cara Menghilangkan Uban dengan Jahe dan Jeruk Nipis
View this post on Instagram
Belah bawang putih menjadi dua bagian.
Gosokkan salah satu bagian bawang putih ke mata ikan.
Sisa bawang putih tempelkan ke bagian mata ikan dan perban yang rapat.
Baca Juga: Wow, Ternyata Cara Menghilangkan Bau Cukup Pakai Baking Soda!
Diamkan selama semalaman.
Buka perban dan bilas dengan bersih saat kita mandi.
Agar mata ikan cepat hilang, lakukan tindakan ini berulang kali.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Septirini Sekar Nusantari |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR