NOVA.id - Baking soda bisa menjadi bahan alami sebagai cara menghilangkan ketiak hitam atau gelap.
Memiliki kulit ketiak hitam memang sangat mempengaruhi kepercayaan diri kita, terutama saat ingin mengenakan pakaian tanpa lengan.
Melansir Healthline, ada banyak penyebab ketiak hitam yang mungkin terjadi.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Bulu Ketiak Secara Permanen, Pakai 4 Bahan Alami Ini
Pertama adalah karena kebiasaan mencukur bulu ketiak.
Penyebab lainnya yaitu iritasi dari bahan kimia, gesekan dengan pakaian, penumpukan kulit mati, dan kebiasaan merokok.
Setelah mengetahui penyebab ketiak hitam, sebaiknya Sahabat NOVA segera menghindarinya, ya!
Baca Juga: Coba Cara Menghilangkan Bau Ketiak dengan Bahan Alami, Nggak Mahal!
Source | : | Healthline,Urbancompany |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR