NOVA.id - Tahun baru sebentar lagi tiba. Acara bakar-bakar biasanya menjadi agenda tetap dalam menyambut pergantian tahun.
Walau begitu, kita mesti waspada ya, Sahabat NOVA.
Kesalahan bisa terjadi di mana saja dan kapan saja, termasuk saat memanggang makanan kesukaan.
Konsekuensi kesalahan ini mungkin tak seberapa, misalnya, masakan jadi gosong.
Baca Juga: Ini 3 Bumbu Oles Sederhana yang Bikin Jagung Bakar Terasa Gurih
Namun, bisa juga terjadi bencana besar dan berakikat fatal, seperti terpaksa harus secepatnya ke UGD atau memanggil petugas pemadam kebakaran.
Apapun konsekuensinya, kita wajib melakukan langkah preventif guna menghindari berbagai kesalahan tadi.
Selanjutnya, kesalahan saat memanggang pada umumnya mencakup 3 area, yakni persiapan bahan makanan, saat memasak dan peralatan memanggang yang digunakan, serta faktor keamanannya.
Baca Juga: Buat Pesta Malam Tahun Baru, Begini Cara Membakar Ikan dengan Benar agar Tak Lengket di Panggangan
KOMENTAR