Menurut studi penelitian, kesehatan gigi yang buruk adalah penyebab paling umum dari bau mulut.
Nah, untuk menjaga agar gigimu selalu sehat, kamu harus rajin membersihkan plak yang menumpuk pada sela-sela gigi.
Untuk melakukannya, kamu harus rutin menyikat gigi menggunakan pasta gigi berfluoride selama dua menit setidaknya dua kali sehari (pagi dan malam).
Selain itu, untuk mencegah bakteri tumbuh pada sisa makanan yang menempel di gigi, kamu bisa gunakan benang gigi setidaknya sekali sehari.
Bukan hanya gigi yang kamu perlu perhatikan, kebersihan lidah juga lo. Bakteri bisa menumpuk di lidah dan menyebabkan bau tak sedap. Kamu bisa menggunakan sikat gigi kamu untuk membersihkan lidah setidaknya sekali sehari.
2. Meminum Jus Nanas
Banyak orang percaya bahwa jus nanas adalah pengobatan tercepat dan paling efektif untuk menghilangkan bau mulut.
Meskipun belum ada bukti ilmiah yang mendukung teori ini, namun banyak masyarakat yang telah mencobanya dan berhasil.
Kamu bisa meminum segelas jus nanas organik setelah makan, atau mengunyah irisan nanas selama satu hingga dua menit.
Baca Juga: Blak-blakan, Mayangsari Bicara Soal Perselingkuhan dalam Rumah Tangga: Aku Masih Bisa Memaafkan
3. Teh Hijau
Teh hijau memang diketahui memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan dan salah satunya adalah menghilangkan bau mulut.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR